Cara Mengobati Sariawan Dengan Ramuan Daun Jambu Biji - MIF

Cara Mengobati Sariawan Dengan Ramuan Daun Jambu Biji

Daun Jambu Biji Bermanfaat Menyembuhkan Sariawawn

My InforShare- Sariawan merupakan penyakit yang paling
banyak diderita oleh sebagaian populasi manusia di Bumi.
Sekarang sudah banyak ditemukan obat atasi sariawan baik
yang kimia maupun herbal. Obat kimia beresiko mengundang
efek samping yang kurang baik bagi tubuh, tetapi masyarakat
kurang memperhatikannya karena masalah ke efisienannya.




Tetapi sekarang sudah banyak tersedia Obat herbal atasi sariawan
yang di jual bebas. Tetapi anda juga dapat membuat sendiri obat
sariawan yang mujarab dengan menggunakan daun jambu biji.



Kandungan vitamin C jambu biji dua kali lipat lebih banyak daripada
jeruk manis. Jambu biji juga mengandung berbagai macam zat gizi
seperti protein, lemak, karbohidrat, kalsium, fosfor, besi, vitamin A,
vitamin B1, vitamin C. air. dan kalori.


Daun jambu biji terkenal untuk menyembuhkan demam berdarah (DB).
Tetapi daun jambu biji juga dapat digunakan untuk mengobati sariawan.
Bagaimanakah caranya mengobati sariawan dengan ramuan daun jambu biji?.

cara pertama

  Rebus satu genggam daun jambu biji, dan satu jari kulit batangnya.
setelah mendidih saring ramuan tersebut dan minum dua kali sehari
agar mendapat pengobatan yang maksimal.

cara kedua

   Tumbuk dua lembar daun muda jambu biji, daun sirih satu lembar, dan
daun saga satu genggam. setelah bahan tersebut halus lalu tambahkan air 
secukupnya. kemudian peras ramuan tersebut lalu gunakan air perasanya 
untuk berkumur dua kali sehari, maka dijamin sariawan di mulut akan hilang.

1 Response to "Cara Mengobati Sariawan Dengan Ramuan Daun Jambu Biji"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel