Inilah Cara Alami Mengatasi Gangguan Pada Mulut dan Gigi
My InforShare- Gigi merupakan alat bantu pencernaan.
Gigi berfungsi mengunyah makanan, seiring berjalannya waktu
gigi mendapat serangan dari makanan yang dicernanya.
Penyakit dan gangguan yang menyerang gigi menyebabkan
tidak nyamannya dalam mencerna makanan, alhasil nafsu
makan menjadi menurun dan tubuh kekurangan nutrisi.
Untuk mengatasi gangguan pada gigi anda dapat mengkonsumsi
obat-oabatan kimia. Tetapi semua obat kimia pasti mengandung
efek samping yang beragam, mulai dari yang ringan hingga yang berat.
oleh karena itu alternatif pengobatan yang cocok dan tanpa efek samping
yaitu pengobatan alami.
Berikut adalah Pengobatan alami atasi gangguan pada gigi
Gigi berfungsi mengunyah makanan, seiring berjalannya waktu
gigi mendapat serangan dari makanan yang dicernanya.
Penyakit dan gangguan yang menyerang gigi menyebabkan
tidak nyamannya dalam mencerna makanan, alhasil nafsu
makan menjadi menurun dan tubuh kekurangan nutrisi.
Untuk mengatasi gangguan pada gigi anda dapat mengkonsumsi
obat-oabatan kimia. Tetapi semua obat kimia pasti mengandung
efek samping yang beragam, mulai dari yang ringan hingga yang berat.
oleh karena itu alternatif pengobatan yang cocok dan tanpa efek samping
yaitu pengobatan alami.
Berikut adalah Pengobatan alami atasi gangguan pada gigi
a. Cara Memutihkan Gigi
Gigi putih merupakan idaman bagi semua orang, tetapi
banyak makanan yang beredar sekarang menyebabkan gigi
menjadi kuning. Ada dua cara untuk memutihkan gigi,
cara pertama yaitu dengan cara kimia, untuk cara ini anda
dapat datang ke dokter gigi dan pasti cara ini akan memakan
biaya banyak. Cara kedua yaitu cara alami, untuk cara ini
anda dapat melakukannya dirumah sembari bersantai.
caranya dengan menggunakan kulit pisang, gosokkan kulit
pisang ke gigi selama limabelas menit kemudian bilas, lakukan
hal tersebut secara teratur maka anda akan mendapatkan gigi putih
cemerlang.
b. Cara Mengatasi Napas Bau
Napas yang bau menjadikan kita kurang percaya diri.
Napas bau biasanya disebabkan oleh makanan yang kita
konsumsi atau karena masalah lambung, untuk mengatasi
napas bau anda dapat mengkonsumsi permen. Jika napas
tetap bau, dianjurkan untuk mengkonsumsi teh kapulaga secara
teratur.
c. Cara Mengobati Gusi Bengkak
Gusi bengkak biasanya terjadi saat gusi mengalami infeksi.
Infeksi pada gusi terjadi karena beberapa hal, mulai dari luka
ataupun gangguan gigi. Untuk mengobati gusi bengkak gunakan
bubuk jahe untuk ditaburkan pada gusi yang infeksi. Jahe berfungsi
sebagai anti inflamasi sehingga dapat menyembuhkan gusi bengkak.
d. Cara Mengobati Sariawan
Sariawan sangat mengganggu bagi kita, apalagi saat makan
sariawan akan terasa sangat perih karena ber reaksi dengan makanan
yang kita konsumsi, sehingga dapat menurunkan nafsu makan anda.
cara ampuh obati sariawan yaitu dengan menggunakan garam,
caranya dengan menempelkan sedikit garam ke sariawan, lakukan
setidaknnya tiga kali sehari.
0 Response to "Inilah Cara Alami Mengatasi Gangguan Pada Mulut dan Gigi"
Post a Comment